Taxi adalah sebuah sarana transportasi yang cukup mewah. Selain taxi, tentunya masih ada sarana transportasi lain, seperti Angkot, Becak, Bajaj, Delman, Ojek, dan lain sebagainya. Semuanya tersedia untuk kita, hanya saja masalahnya kembali ke diri kita sendiri.
Apakah kita punya cukup uang untuk membayar ongkosnya? Sebuah fakta yang tidak dapat dipungkiri bahwa Taxi adalah yang termahal diantara yang telah disebutkan di atas. Karena biasanya Taxi adalah sebuah mobil mewah yang dilengkapi dengan fasilitas yang dijamin akan membuat penumpangnya merasa nyaman dan santai, tidak seperti saat di dalam Angkot atau Bajaj. Tahukah Anda?
Zaman sekarang di luar Indonesia sebuah mobil Ferari tidak hanya menjadi sebuah mobil mewah yang digunakan sebagai alat trasportasi pribadi dan untuk bergaya saja, melainkan sudah digunakan untuk sarana transportasi umum. Percaya atau tidak, buktinya sudah saya tunjukkan kepada Anda. Nah, jadi apakah Ferari itu mobil mewah? Mungkin di luar sana Ferari tidaklah semewah dulu, karena mobil itu sudah berubah menjadi sebuah Taxi yang bisa dinikmati masyarakat umum. Sekarang, yang menjadi masalah adalah...sanggupkah Anda membayar Argonya??
Thursday, February 12, 2009
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
4 komentar:
heheheh. tapi di jakarta gak butuh ferari karena macet jadi boros bensin :)
Mas, ittu bukan ferarri, tapi lamborghini tahun 2006,..!
bodo, senok!!!!!!!11
yang bikin blog emang goblok...lamborghini dibilang ferrari
Post a Comment